CrossOver berfungsi untuk memisahkan sinyal suara menurut frekuensi respon speaker. Pada jaman dahulu, crossover berupa rangkaian pasif yang terdiri dari R-L-C yang dipasang sesudah power amplifier. Untuk sekarang telah berkembang crossover aktif. Crossover aktif dipasang sebelum power amplifier, dalam hal ini pemisahan frekuensi lebih baik tetapi boros dalam penggunaan power amplifier.
www.isunuklir.blogspot.com